I. PENGERTIAN
Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan penyakit jantung akibat penyempitan / sumbatan dari lubang arteri koronaria ( pembuluh darah iantung ), yang menimbulkan rasa nyeri dada biasanya mendadak dibagian dalam dari tulang iga atas kiri.
a) Merokok, minum alcohol yang berlebihan
b) Hipertensi / tekanan darah tinggi
c) Obesitas / Berat badan yang berlebihan
d) Penyakit kencing manis / D.M
e) Hyperlipedimia / Dislipedimia / lemak darah yang tinggi
f) Olah raga yang tidak teratur
g) Strees emosional / keadaan jiwa yang tertekan/ banyak pikiran
III. Tanda dan gejala serangan PJK:
a. Nyeri dada sebelah kiri{ dengan atau tanpa penjalaran ke bagian belakang lengan dan leher ) sampai dengan ulu hati, dengan sifat nyeri sebagai berikut :
Ø Mencengkram dan diremas-remas
Ø Rasa terbakar
Ø Rasa penuh ( Merasa tertindih benda berat )
Ø Rasa cekot-cekot ( seperti tertusuk pisau )
Ø Lama nyeri 5 menit- 10 meni! bila > 3O menit kondisi berat
b. Lemah dan pusing
c. Banyak keringat
d. Gemetar dan perasaan mau mati
lV. Faktor Pencetus Timbulnya Serangan :
a. Suhu dingin
b. Makan berlebihan
c. Tekanan jiwa ( stress mental )
d. Bekerja Berat
e. Bangun terlalu pagi
V. Cara Pencegahan PJK
a. Pola hidup sehat dengan menghindari factor-faktor terjadinya penyumbatan pada jantung dan factor pencetus serangan jantung
b. Makan tidak berlebihan dan jenis makanan yang dianjurkan
c. Tidak merokok, cukup berolahraga
d. Menjaga BB tubuh tetap ideal
e. lstlrahat cukup
f. Pengendalian stress
Vl. Penanganan PJK di Rumah
a. Istirahat dengan berbaring
b. Lepaskan ikatan-ikatan yang menghalangi jalan nafas (dasi, sabuk dll)
c. Rujuk ke R.S dengan posisl berbaring dan perjalanan yang stabil
Vll. Makanan Sehat Untuk Memelihara Jantung
a. Omega 3 yang terdapat dalam aneka ikan laut misalnya lkan teri, tuna, tengiri dan minyak ikan yang dapat
Ø Mengurangi penyumbatan pembuluh darah
Ø Melancarkan aliran darah
Ø Menurunkan factor Penyumbatan
Ø Menghambat kerusakan sel-sel akibat oksidasi radikal bebas
Ø Meningkatkan HDL (lemak baik)
Ø Membuat membrane sel-sel lebih elastic
Ø Menurunkan tekanan darah
b. Anti oksidan yang banyak terkandung dalam wortel, bamboo kuning, mangga, bayam, kailan, asparagus, taoge, kacang - kacangan, daun singkong, jeruk, brokoli dan jambu biji, yang dapat mencegah : Radikal bebas yang mengubah LDL menjadi plak (plak menempel sehingga akan menyumbat pembuluh darah)
c. Asam Follat yang terkandung dalam kacang - kacangan (merah, hijau, tanah), hati ayam, Jeruk, bayam dll.
d. Vitamin B 6 yang terdapat dalam pisang, beras merah, ikan laut, Asam folat dan B6 menghambat terjadinya penyumbatan pembulh darah
e. Flafanoid terdapat dalam jeruk anggur, papaya, jambu biji (sebagai anti oksidan)
f. Makanan tinggi serat, terdapat dalam kacang - kacangan, sayuran, buah-buahan ( dapat menurunkan kadar LDL aliran darah.
g. Bawang Putih, mengandung 15 jenis anti oksidan yang dapat :
Ø Menghancurkan plak dan mencegah kerusakan pembuluh darah lebih lanjut
Ø Menurunkan LDL
Ø Meningkatkan HDL
h. Minyak Zaitun
Ø Menurunkan LDL
Ø Menurunkan pengumPalan darah l
Ø Meningkatkan HDL
Ø Mencegah kerusakan pembuluh darah
Vlll. Makanan yang dihindari
a. Daging
b. Kopi dapat meningkatkan cholesterol
c. Alkohol
terimakasih banyak, sangat membantu sekali..
BalasHapushttp://acemaxsshop.com/obat-herbal-jantung-koroner/